4,068 research outputs found

    Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas X MIA SMA Negeri 8 Bulukumba (Studi Pada Materi Pokok Reaksi Oksidasi-Reduksi)

    Get PDF
    ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) terhadap hasil belajar peserta didik kelas X MIA SMA Negeri 8 Bulukumba studi pada materi pokok reaksi oksidasi-reduksi. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan desain penelitian menggunakan “pretest posttest design”. Populasi penelitian ini adalah peserta didik kelas X MIA SMA Negeri 8 Bulukumba yang terdiri dari lima kelas. Dari populasi diambil sampel secara acak sehingga terpilih kelas X MIA 4 sebagai kelas eksperimen dan kelas X MIA 5 sebagai kelas kontrol dengan jumlah peserta didik masing- masing 34 orang. Kelas eksperimen dibelajarkan dengan model pembelajaran kooperatif tipe TAI sedangkan kelas kontrol dibelajarkan dengan model pembelajaran langsung. Variabel bebas pada penelitian ini adalah model pembelajaran kooperatif tipe TAI dan model pembelajaran langsung, serta variabel terikatnya yaitu hasil belajar. Pengambilan data hasil belajar dilakukan dengan pemberian pretest dan posttest. Data hasil belajar yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan statistik inferensial. Hasil analisis menunjukkan nilai rata-rata hasil belajar peserta didik kelas eksperimen pada pretest dan posttest berturut-turut yaitu 28,56 dan 73,21 dengan rata-rata N-Gain 0,6250. Kelas kontrol yaitu 27,14 dan 67,5 dengan rata-rata N-Gain 0,5536. Hasil pengujian hipotesis menggunakan uji-t diperoleh nilai thitung = 4,059 pada taraf signifikan α = 0,05 dan diperoleh ttabel = 1,668. Oleh karena thitung > ttabel menunjukkan bahwa H0 ditolak atau H1 diterima. Ada pengaruh signifikan model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas X MIA SMA Negeri 8 Bulukumba pada materi pokok Reaksi Oksidasi- Reduksi. Kata kunci: TAI, Pembelajaran Langsung, Hasil Belajar, N-Gain ABSTRACT This research aims to determine the effect of cooperative learning model type Team Assisted Individualization (TAI) toward Learning Outcomes of Students Class X MIA at SMA Negeri 8 Bulukumba studies on oxidation-reduction reaction. This research is a quasi- experimental research that using "Pretest-Posttest Design". The population in this research are all class X SMA Negeri 8 Bulukumba which consists of 5 classes. From the population is taken random sample which X MIA 4 as an experiment class and X MIA 5 as an control class with 34 students in each class. Experiment class learned using cooperative learning model type of TAI and the control class learned using direct instruction model. The independent variable in this research are cooperative learning model type TAI and direct instruction model. The dependent variable is the learning outcomes. Gathering data of learning outcomes is conducted by giving a pretest and posttest. Learning outcome data are analyzed using descriptive statistics and inferential statistics. The average students learning outcomes in the experiment class at pretest and posttest are 28.56 and 73.21, respectively and average N-Gain is 0.6250. The average students learning outcomes in the control class at pretest and posttest are 27,14 and 67.5, respectively and average N-Gain is 0.5536. The results of hypothesis testing using t-test obtained tcount = 4.059 at level α = 0.05 significance and obtained ttable = 1.668. Therefore, tcount > ttable that show H0 is rejected or H1 is accepted. There are significance effect of cooperative learning model type Team Assisted Individualization (TAI) toward Learning Outcomes of Students Class X MIA at SMA Negeri 8 Bulukumba on oxidation-reduction reaction. Keywords: TAI, Direct Instruction, Learning Outcomes, N-Gai

    HAK ANAK DALAM SISTEM PERADILAN PIDANA ANAK DI INDONESIA

    Get PDF
    Penelitian ini membahas tentang “Hak Anak Dalam Sistem Peradilan Pidana Anak di Indonesia”. Penelitian ini bertujuan untuk mengentahui, menganalisis dan membahasn konsep serta bentuk dari hak anak dalam sistem peradilan pidana anak di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian normativ dengan menggunakan pendekatan studi kepustakaan dengan menelaah, meneliti dan mengkaji perundang-undangan yang membahas tentang hak anak baik secara konsep maupun bentuk. Hasil dari penelitian ini secara garis besar dapat disimpulkan bahwa anak dalam dalam perkara pidana mendapat jaminan perlindungan hukum dalam berbagai bentuk seperti jaminan keselamatan baik fisik, mental maupun sosial dan memiliki akses terhadap informasi mengenai perkembangan perkara. Anak harus mendapatkan haknya berdasarkan kepentingan terbaik anak penghargaan terhadap anak. Jaminan perlindungan yang didapat tidak hanya dari Undang-undang No 11 tahun 2012 tentang sistem peradilan pidana anak namun juga dari Undang-undang No 13 tahun 2006 tentang perlindungan saksi dan korban. Negara dalam hal ini pemerintah dan aparatur penyelenggara memperhatikan implementasi yang efektif dengan pertimbangan kepentingan terbaik anak.Kata kunci: Sistem peradilan pidana anak, perlindungan anak, hak anakThis research discusses "Children's Rights in the Child Criminal Justice System in Indonesia". This study aims to identify, analyze and discuss the concepts and forms of children's rights in the juvenile justice system in Indonesia. This research is a normative study using a literature study approach by examining, researching and examining laws that discuss children's rights both in concept and form. The results of this study can be broadly concluded that children in criminal cases receive legal protection guarantees in various forms such as safety guarantees both physically, mentally and socially and have access to information regarding case developments. Children must get their rights based on the best interests of the child and respect for the child. The guarantee of protection is obtained not only from Law No. 11 of 2012 concerning the juvenile criminal justice system but also from Law No. 13 of 2006 concerning the protection of witnesses and victims. The state in this case the government and the apparatus organizers pay attention to effective implementation with consideration of the best interests of children.Keywords: Child criminal justice system, child protection, children's right

    Penerapan Tanggung Renteng pada Kelompok Simpan Pinjam Perempuan

    Full text link
    The implementation of the share responsibility is one of the efforts to minimize the occurrence of bad credit in the management of revolving fund loans at Activity Management Unit at Padakembang Sub-district. The share responsibility cannot work without the participation of group members, the level of participation will determine the application of the share responsibility is running or not. This research is descriptive research with a qualitative approach. The technique of collecting data uses two sources, namely primary sources and secondary sources, primary sources are obtained through interviews with sources and secondary sources are obtained through financial reports and loan progress reports. The results showed that the application of share responsibility at Activity Management Unit at Padakembang Sub-district was well marked by a letter of willingness to share responsibility, the inclusion of collateral in the form of submission and the existence of group savings of 10% of the loan whose signature specimens involved management as controls to these savings. In terms of group members participation in capital participation and utilization of business services were good, social capital was developed in screening prospective members and utilization of business services, although not yet at the group. Access to group members loans to Activity Management Unit at Padakembang Sub District sureached 100%. The conclusion of this study shows that the implementation of share responsibility in Activity Management Unit at Padakembang Sub-district tends to formality, this occurs because the groups that appear are not due to unifying ties but rather to efforts to access loans. Different things were found in the participation of their members who were enthusiastic in terms of participation even though participation in the organizational sector was still weak due to the absence of group rules

    Enhancement Of Mathematical Reasoning Ability At Senior High School By The Application Of Learning With Open Ended Approach

    Get PDF
    The objective of this research is to investigate the differences of students’ enhancement of mathematical reasoning ability as the result of the application of learning with open ended approach and conventional learning. The population in this research was the entire students in high schools and Aliyah in Bandung. The sample is students on grade X. Two classes are randomly selected from each school, one class as an experiment class (open-ended approach) and another class as a control class (conventional learning). The instruments used include mathematical prior knowledge test, mathematical reasoning test, and guidelines for observation. The results of data analysis show that if it is viewed as a whole, students’ enhancement of mathematical reasoning who had treated with instruction using open-ended approach was better than students who had treated with regular instruction. There is interaction between learning approach and school levels towards students’ enhancement of mathematical reasoning. There is no interaction between learning approach and the initial of mathematical ability towards students’ enhancement of mathematical reasoning. Keywords: Open Ended Approach, Conventional, and Mathematical Reasonin

    UPAYA MENINGKATKAN GERAK DASAR LEMPAR TANGKAP MELALUI FRISBEE GAMES : PTK pada Siswa Kelas V SD Negeri Kartika Sejahtera 01 Kabupaten Bogor

    Get PDF
    Permasalahan penelitian ini adalah lemahnya pola gerak dasar lempar tangkap dalam pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah dasar. Tujuan dari penelitian ini untuk mengungkapkan apakah penerapan pembelajaran frisbee games dapat meningkatkan pola gerak dasar lempar tangkap pada siswa sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research). Penelitian dilaksanakan pada siswa kelas V B di SDN Kartika Sejahtera 01 Kabupaten Bogor. Desain penelitian atau langkah-langkah penelitian yang dilakukan dalam penelitian tindakan kelas yaitu perencanaan atau planning, tindakan atau acting, pengamatan atau observing, dan refleksi atau reflecting. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi, GPAI (Game Performance Assessment Instrument), catatan lapangan, dokumentasi, dan evaluasi. Pemecahan masalah dalam penelitian ini adalah implementasi pembelajaran frisbee games dapat meningkatkan pola gerak dasar lempar tangkap pada siswa sekolah dasar. Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan memperoleh hasil dari proses pembelajaran siswa pada pra observasi 50,31% dan siklus 1 tindakan 1 adalah 56,79%, siklus 1 tindakan 2 adalah 59,41%, siklus 2 tindakan 1 adalah 67,59%, dan siklus 2 tindakan 2 adalah 75,15%. Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data, kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah penerapan frisbee games dapat meningkatkan dan memperbaiki pola gerak dasar lempar tangkap pada siswa sekolah dasar. Saran yang diberikan untuk meningkatkan hasil yang lebih optimal, dilakukan dengan siklus berikutnya.----------The problem of this research is the weakness of the basic motion pattern of throwing in the learning of physical education in elementary school. The purpose of this study to reveal whether the application of learning frisbee games can improve the basic motion patterns of catching the elementary school students. The research method used in this research is classroom action research method (Classroom Action Research). The research was conducted on the students of grade V at SDN Kartika Sejahtera 01 Bogor Regency. Design research or research steps undertaken in classroom action research that is planning, acting, observing, and reflecting. The instruments used in this research are observation sheets, GPAI (Game Performance Assessment Instrument), field notes, documentation, and evaluation. The problem solving in this research is the implementation of frisbee games learning can improve the basic motion pattern of throwing catch at elementary school students. Based on the results of the research, the results obtained from the learning process students on pre observation 50.31% and 1st cycle of action 1 is 56.79%, cycle 1 action 2 is 59.41%, cycle 2 action 1 is 67.59%, and Cycle 2 action 2 is 75.15%. Based on the results of processing and data analysis, the conclusion of the results of this study is the application of frisbee games can improve and improve the basic motion patterns of catching lobar in elementary school students. Suggestions given to improve more optimal results, done with the next cycle

    Pengaruh Current Ratio, Inventory Turnover, Receivable Turnover, Dan Debt To Equity Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Pertambangan Batubara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh beberapa faktor yang mempengaruhi ROA (Return on Asset) yang ada di perusahaan pertambangan batu bara yang.berdasarkan laporan keuangan penelitian adalah penelitian yang bersifat kausal atau penelitian yang menyatakan salah satu variabel mempengaruhi variabel lainnya. Variabel yang.mempengaruhi disebut variabel bebas dan dalam hal ini penelitian mengajukan  Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO), Receivable Turnover (RTO) dan Debt To Equity (DER). Diketahui metode dalam pengambilan sampel, menggunakan metode judgemental atau purposive sampling dan menggunakan Regression Data Panel sebagai alat uji penelitian dengan menggunakan spss ver.26. jumlah populasi pada penelitian terdapat 26 perusahaan, sehingga perusahaan yang dapat diambil sebagai sampel berjumlah 6 perusahaan saja yang memenuhi syarat perusahaan pertambangan batubara yang terdaftar di bursa efek Indonesia. pada penelitian ini, Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO), Receivable Turnover (RTO) dan Debt To Equity (DER) memiliki pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap Return on assets pada perusahaan Perusahaan Pertambangan batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017- 2021. Variabel yang dipengaruhi disebut.variabel terikat dan dalam penelitian ini adalah Return on Asset (ROA).Metode dalam pengambilan sampel, menggunakan metode judgemental atau purposive sampling. Sampel yang digunakan adalah perusahaan manufaktur sub sektor energi yang terdaftar di BEI 2017-2021. Hasil seleksi data dengan menggunakan metode purposive sampling menyatakan bahwa, sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak  6 perusahaan dan karena menggunakan jangka waktu penelitian 5 tahun maka jumlah sampel ada 30 sampel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO), Receivable Turnover (RTO) dan Debt To Equity (DER) berpengaruh signifikan terhadap Return on Asset (ROA)

    PENGARUH OWNERSHIP RETENTION, UNDERWRITER REPUTATION DAN FIRM SIZE TERHADAP PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010 – 2012 SKRIPSI

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1) Pengaruh ownership retention pemegang saham lama terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO, 2) Pengaruh reputasi underwriter terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO, 3) Pengaruh ukuran perusahaan (firm size) terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO . Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012 yang berjumlah 71 perusahaan dengan sampel penelitian sebanyak 46 perusahaan. Alat analisis statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 20.0. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa ownership retention berpengaruh negatif terhadap pengungkapan intellectual capital, underwriter reputation berpengaruh positif terhadap pengungkapan intellectual capital, dan firm size berpengaruh positif terhadap pengungkapan intellectual capital. The purpose of this research is to know : 1) Influence of ownership retention to intellectual capital disclosure company which IPO, 2) Influence of underwriter reputation to intellectual capital disclosure company which IPO 3) Influence of firm size to intellectual capital disclosure company which IPO. Sample was selected using purposive sampling method. Population in this research is company which IPO in Indonesia Stock Exchage from 2010 to 2012 as many 71 company with the number of sample is 46 company. The analysis tool to test the hypothesis is multiple liniar regression analysis by using SPSS 20.0.The result of hypothesis test showed ownership retention have negative influence to intellectual capital disclosure, underwriter reputation have positive influence to intellectual capital disclosure and firm size have positive influence to intellectual capital disclosure

    PENGARUH OWNERSHIP RETENTION, UNDERWRITER REPUTATION DAN FIRM SIZE TERHADAP PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010 – 2012

    Get PDF
    Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1) Pengaruh ownership retention pemegang saham lama terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO, 2) Pengaruh reputasi underwriter terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO, 3) Pengaruh ukuran perusahaan (firm size) terhadap pengungkapan intellectual capital pada perusahaan yang melakukan IPO . Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2012 yang berjumlah 71 perusahaan dengan sampel penelitian sebanyak 46 perusahaan. Alat analisis statistik yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 20.0. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa ownership retention berpengaruh negatif terhadap pengungkapan intellectual capital, underwriter reputation berpengaruh positif terhadap pengungkapan intellectual capital, dan firm size berpengaruh positif terhadap pengungkapan intellectual capital. Kata kunci : ownership retention, ownership retention, firm size, pengungkapan intellectual capital, Initial Public Offering The purpose of this research is to know : 1) Influence of ownership retention to intellectual capital disclosure company which IPO, 2) Influence of underwriter reputation to intellectual capital disclosure company which IPO 3) Influence of firm size to intellectual capital disclosure company which IPO. Sample was selected using purposive sampling method. Population in this research is company which IPO in Indonesia Stock Exchage from 2010 to 2012 as many 71 company with the number of sample is 46 company. The analysis tool to test the hypothesis is multiple liniar regression analysis by using SPSS 20.0.The result of hypothesis test showed ownership retention have negative influence to intellectual capital disclosure, underwriter reputation have positive influence to intellectual capital disclosure and firm size have positive influence to intellectual capital disclosure. Keyword : ownership retention, ownership retention, firm size, intellectual capital disclosure, Initial Public Offerin

    Isolasi dan Identifikasi Senyawa Metabolit Sekunder Ekstrak Etil Asetat Daun Ceremai (Phyllanthus Acidus (L) Skeels)

    Get PDF
    ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengisolasi dan mengidentifikasi senyawa metabolit sekunder dari ekstrak etil asetat daun ceremai.Penelitian dilakukan melalui beberapa tahap diantaranya preparasi,ekstraksi dengan metode maserasi, fraksinasi, pemurnian dan identifikasi.Hasil penelitian berupa isolat murni dengan bentuk serbuk berwarnaputih.Uji pereaksi Wagner dan Dragendorf keduanya menunjukkan adanya alkaloid. Hasil identifikasi data spektrum FTIR jugamenunjukkan bahwa isolat yang diperoleh merupakan golongan senyawa alkaloid karena mengandung gugus fungsi NH, CH alifatik, CN, C=O, C=C aromatik dan CH aromatik dengan titik leleh 90-92oC.Kata kunci: isolasi, Phyllathus acidus L. Skill, alkaloid ABSTRACTThis study aims to isolate and identify of secondary metabolite compound from ethyl acetate extracts of ceremai leaves.The research was carried out in several stages: preparation, extraction by maceration method, fractionation, purification and identification. The white powder was obtained in this study. Based on Wagner and Dragendorf reagent test, the isolates is alkaloid. The results of FTIR analysis showed that isolates is group of alkaloid compound since it contains functional groups ofNH, CH alifatic, CN, C=O, C=C aromatic and CH aromatic with a melting point 90-92oC.Keywords:isolation, Phyllathus acidus L. Skill, alkaloi

    Asymptotic analysis of a Neumann problem in a domain with cusp. Application to the collision problem of rigid bodies in a perfect fluid

    Get PDF
    We study a two dimensional collision problem for a rigid solid immersed in a cavity filled with a perfect fluid. We are led to investigate the asymptotic behavior of the Dirichlet energy associated to the solution of a Laplace Neumann problem as the distance Δ>0\varepsilon>0 between the solid and the cavity's bottom tends to zero. Denoting by α>0\alpha>0 the tangency exponent at the contact point, we prove that the solid always reaches the cavity in finite time, but with a non zero velocity for α<2\alpha <2 (real shock case), and with null velocity for α⩟2\alpha \geqslant 2 (smooth landing case). Our proof is based on a suitable change of variables sending to infinity the cusp singularity at the contact. More precisely, for every Δ⩟0\varepsilon\geqslant 0, we transform the Laplace Neumann problem into a generalized Neumann problem set on a domain containing a horizontal strip ]0,ℓΔ[×]0,1[]0,\ell_\varepsilon[\times ]0,1[, where ℓΔ→+∞\ell_\varepsilon\to +\infty
    • 

    corecore